Cara Memperbaiki Masalah Audio Saat Melakukan Zoom di Desktop atau Seluler

 

 
Hape idSaat melakukan meeting atau rapat di aplikasi zoom baik itu menggunakan laptop ataupun HP, audio adalah hal terpenting yang harus kita perhatikan saat melakukan meeting zoom. karena jika audio nya saja sudah bermasalah maka pengguna lainnya pun tidak akan bisa mendengarkan apa yang dibicarakan.

ada beberapa masalah audio yang sering terjadi saat melakukan zoom, dan pada artikel kita kali ini mimin akan memberikan beberapa cara mengatasi audio yang bermasalah.


Cara Memperbaiki Masalah Audio Saat Melakukan Zoom

1. Mengaktifkan pembatalan kebisingan
 
  • Langkah pertama, buka aplikasi zoom di laptop atau di PC
  • Setelah terbuka, klik ikon grigi yang ada di pojok kanan atas

  •  Setelah masuk ke Pengaturan kemudian klik pada bagian audio

  •  Maka akan muncul pengaturan seperti ini, langkah selanjutnya Suppress Background Noise kalian bisa memilih tingkat peredam bising, sesuai keinginan kalian.

Kekurangan di aplikasi zoom ini memang tidak menyediakan fitur peredam bising di aplikasi selulernya, namun mimin akan memperbarui artikel ini jika fitur tersebut sudah ditambahkan di aplikasi zoom.
 
Nah, mungkin cukup sekian artikel kita kali ini mengenai cara memperbaiki masalah audio kresek/bising saat melakukan zoom, jika artikel ini membantu silahkan untuk tulis pendapat kalian dikolom komentar. saya dari hape id sampai jumpa di artikel selanjutnya.

Tinggalkan komentar